Jakarta-guide.com – Jakarta memang kalau malam bagus banget pemandangan citylight-nya, sob. Apalagi di daerah Jakarta Selatan banyak coffee-coffee rooftop yang menyuguhkan view dengan berbagai angle. Dijamin deh stok foto kamu bakal banyak banget setelah pulang dari sini.
Sebenarnya banyak coffee-coffee rooftop yang lebih bagus dengan view yang tak kalah indah, tetapi Ayu telah merangkum tempat nongkrong dengan harga murah meriah dan pastinya bisa dijangkau untuk mahasiswa. Yuk, kita simak artikel berikut penjelasan mengenai 5 Rekomendasi Rooftop Coffee Murah di Jakarta Selatan dengan View Citylight yang viral di TikTok!
Café ini menyajikan pengalaman yang unik di tengah kota Jakarta. Terletak di lantai atas area parkir Sentosa Senayan, tempat ini memberikan pemandangan yang menakjubkan dari ketinggian, memungkinkan pengunjung untuk menikmati suasana kota Jakarta yang sibuk.
Dengan desain yang modern dan nyaman, Rooftop Sentosa Elevated Parkiran A menyediakan area duduk di luar ruangan yang menyenangkan. Pengunjung dapat bersantai sambil menikmati berbagai hidangan lezat dan minuman segar yang disajikan di tempat ini harganya standar untuk coffee shop di Jakarta, sob.
Rooftop ini menjadi tempat yang populer untuk menghabiskan waktu bersama teman atau keluarga, terutama saat matahari terbenam. Pada malam hari, cahaya kota Jakarta yang berkilauan menambah keindahan tempat ini.
Baca juga : Rekomendasi Restoran Rooftop Jakarta Sensasi Makan dengan Views Langit Jakarta
Coffee yang berada di atas gedung Cyber Tower lantai 17 ini memiliki pemandangan yang sangat indah dan menakjubkan. Apalagi saat di malam hari, kamu bisa menikmati citylight Kota Jakarta dari ketinggian lantai 17, sob.
Menu makanan di sini juga termasuk standar untuk minumannya, ya. Kalau makanannya menurut Ayu agak pricey. Untuk datang ke tempat ini jangan lupa reservasi dulu ya. Link reservasinya ada di Instagram, kamu bisa pesan tempat secara gratis, sob. Pas datang langsung konfirmasi saja ke waitressnya.
Baca juga : Berkunjung ke 10 Coffee Shop Terbaik di Jakarta: Tempat Wajib Bagi Pecinta Kopi
Keunikan utama dari Rooftop 24 Cafe Bar di Setiabudi, Jakarta Selatan, adalah atmosfer rooftop-nya yang menghadirkan panorama senja dan citylight. Pengalaman ini tentu membuat kamu merasa nyaman dan betah untuk menikmati waktu bersantai di sini. Selain itu, lokasinya yang strategis, dekat dengan pusat Kota Jakarta, membuatnya mudah diakses, sehingga tidak mengherankan jika kafe ini selalu ramai dikunjungi.
Rooftop 24 di Setiabudi, Jakarta Selatan, menawarkan ruang yang luas dengan beragam pilihan tempat duduk, mulai dari kursi hingga sofa yang nyaman, memungkinkan kamu untuk menikmati pemandangan citylight sambil bersantai.
Jika kamu sedang mencari rooftop cafe dengan pemandangan citylight di Jakarta Selatan, Rooftop 24 adalah tempat yang direkomendasikan. Keindahan tempat ini juga cocok sebagai latar foto yang estetis.
Baca juga : Temukan Pengalaman Fine Dining Terbaik dengan Rekomendasi 10 Restoran Omakase Premium di Jakarta
Kobain Coffee Tanjakan 13 terletak di atas Rooftop Tanjakan 13 atau di area P7 di Kuningan City Mall, dengan alamat Jalan Prof. DR. Satrio Kavling 18, Kuningan, Karet Kuningan, Kuningan City, Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan.
Akses ke lokasi cukup mudah, kamu hanya perlu menuju Kuningan City Mall. Namun, untuk menemukan kafe setelah masuk ke dalam mall, mungkin memerlukan panduan tambahan. Dari Ground Floor mall, gunakan lift di samping Burger King menuju lantai P6.
Setelah keluar dari lift, kamu akan menemukan tanjakan di sebelah kiri lift. Ikuti arah tanjakan tersebut, dan kamu akan langsung melihat Cafe Kobain Coffee. View di sini bagus banget, sob. Kamu bisa melihat pemandangan Kota Jakarta dari atas sini. Tanjakan 13 memang sudah terkenal akan view citylight-nya.
Jangan khawatir kalau kamu merasa gabut di tengah ...
Read MoreDapatkan Rekomendasi Jasa Check-In Terbaik di Band...
Read MoreKabur dari Kebisingan Kota ke Pantai Dekat Jakarta...
Read MoreBingung akhir tahun kemana? Kamu bisa mengunjungi ...
Read MoreGak perlu ngeluarin duit kalau pergi ke 5 tempat w...
Read MoreAnak Gen Z merapat di tempat nongkrong ini biar ik...
Read MoreExplorasi asyiknya nongkrong di Blok M dengan 10 r...
Read MoreMengenang masa kecil dengan jalan-jalan ke PIK. Ba...
Read MoreMasa Kecil Kurang Bahagia? Yuk, kita mainan playgr...
Read MoreRekomendasi hotel di Jakarta Selatan buat kamu yan...
Read MoreTour Agency Wisata Ke Jepang dan Korea 2023...
Read MoreRekomendasi tour travel untuk liburan ke korea...
Read MoreLiburan seru dengan mengunjungi beberapa rekomenda...
Read MoreRekomendasi destinasi wisata unik terbaru 2023 di ...
Read MoreBerkunjung sejenak ke wisata alam di Jakarta...
Read More10 rekomendasi tempat wisata gratis di Jakarta yan...
Read MorePanduan lengkap buat kamu yang mau wisata keliling...
Read MoreWisata anak yang rekomendasi untuk rekreasi sekali...
Read MoreLiburan mewah dan keren di rekomendasi villa di Ja...
Read More5 Tempat Wisata Kuliner Khas Jakarta yang Jarang D...
Read MoreAsyiknya tempat-tempat main indor ini di Jakarta b...
Read MoreRekomendasi penyedia jasa open trip liburan ke Lab...
Read MoreHealing ke Hutan Kota di Jakarta...
Read MoreMengunjungi 5 Museum Terbaik di Jakarta dan Menikm...
Read MoreLiburan sekolah berkunjung ke tempat hiburan sekal...
Read MoreBuat yang mau liburan dan healing ke Bali bisa cek...
Read MoreWisata di dekat Stasiun LRT sambil nyantai di spot...
Read MoreAjak anak-anak dan teman-teman kamu buat mengunjun...
Read MoreInilah 5 Toko Oleh-Oleh Khas Jakarta yang Direkome...
Read MoreRekomendasi Pusat oleh-oleh Jakarta...
Read MorePanduan berwisata di Jakarta itinerary seharian wi...
Read MoreYuk, kita relaksasi tubuh ke tempat-tempat yang me...
Read MoreDestinasi Wisata Terbaik di Tanah Abang...
Read MoreTidak hanya Ragunan, Jakarta punya banyak wisata k...
Read MoreRekomendasi tempat liburan di Kepulauan Seribu...
Read MoreTemukan tempat wisata Jakarta dengan vibe internas...
Read MoreHealing murah meriah ke tempat wisata danau di Jak...
Read MoreBanyak tempat wisata di Jakarta dengan akses mudah...
Read MoreSaatnya buat jelajahi wisata di area kota tua Jaka...
Read MoreHealing di tengah-tengah taman Kota Jakarta...
Read MoreRekomendasi wisata di Jakarta rasa di Korea cocok ...
Read MoreWaktunya melepas penat dari kesibukan dan polusi d...
Read MoreRekomendasi komplit buat para wisatawan yang mau l...
Read MorePengen ngobrol sambil makan sama keluarga? Nih, co...
Read MoreSelain untuk ibadah, masjid juga bisa jadi tempat ...
Read More9 kafe hidden gems di Jakarta Selatan yang harus A...
Read More